Jasad yang dihuni
rasa cinta pada Nabi
Sungguh, bumi tak tega
Untuk menyiksanya,
bagaimana hendak tega?
sedangkan tahu rasa cinta
pada Nabi, sang kekasih dunia,
Tumbuh subur di hatinya
dan ucapannya senantiasa
dihiasi pujian atas kemuliaannya..
rasa cinta pada Nabi
Sungguh, bumi tak tega
Untuk menyiksanya,
bagaimana hendak tega?
sedangkan tahu rasa cinta
pada Nabi, sang kekasih dunia,
Tumbuh subur di hatinya
dan ucapannya senantiasa
dihiasi pujian atas kemuliaannya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar